Blog Kita dalam Massa

Farabi Ferdiansyah
Pegiat ilmu komunikasi praktis. Tertarik dengan dunia kreatif, sastra, jurnalistik, fotografi dan broadcasting!

Jumat, 27 Agustus 2010

Juara II Foto Islami

Alhamdulillah, berkat Ridho Allah dan Orangtuaku, keberkahan Ahlul Badr dan Malam nuzulul Quran, serta dukungan dan bimbingan teman-teman seperjuangan...
Akhirnya..... dapat menjuarai Lomba Foto dengan tema: Dengan Islam Raih Kesuksesanmu... diselenggarakan oleh UKM Islam Hudzaifah, Universitas Trisakti...
Terima kasih s...emuanya... :)